PKM GEO UMKM DESA KENONGO
DOI:
https://doi.org/10.12928/jp.v3i3.756Keywords:
pengembangan UMKM, direktori, pemasaranAbstract
Sesuai dengan peta jalan Industri 4.0 yang telah dibuat Kementrian Perindustrian Republik Indonesia atau lebih dikenal dengan sebutan making Indonesia 4.0, yang dijadikan suatu landasan pertumbuhan ekonomi Indonesia dimasa mendatang, perananan teknologi dalam pengembangan UMKM saat ini tidak bisa dipandang hal yang remeh lagi. Permasalahan UMKM sangatlah komplek dan salah satunya adalah pemasaran (marketshare) UMKM itu sendiri, sehingga kami berupaya membuat sebuah direktori UMKM Desa Kenongo yang membantu UMKM dalam memasarkan produknya. Desa Kenongo adalah salah satu desa di kabupaten Sidoarjo dengan jumlah UMKM sekitar 80 UMKM. Metode pelaksanaan yang dipakai dalam melakukan kegiatan ini adalah melakukan survei atas beberapa UMKM, mengelompokkan UMKM berdasarkan jenis usaha mitra, membuat database mitra termasuk koordinat lokasi usaha mitra, dan membuat database/direktori online yang bisa diakses oleh pihak umum. Direktori ini nantinya sangat berdampak positif bagi pengembangan UMKM Desa Kenongo dimasa mendatang.
References
Kustono (2013). Profil Desa Kenongo, https://desakenongotulangan.weebly.com/profil-umum.html, diakses 20 Januari 2019.
Latifah, F.N., Maika, M.R., & Kumalasari, H.M. (2019). Bankable Household Business Management in Kenongo Village [Manajemen Bisnis Ibu Rumah Tangga yang Bankable di Desa Kenongo]. Proceeding of Community Development, 2, 139-144.
Sampurno, A., & Tukiman, K. (2016). Implementasi Geographic Information System Berbasis Web untuk Pemetaan Sentra Industri Batik Sebagai Produk Unggulan di Kota Pekalongan. IC-Tech, XI(2), 75-78.
Supuwiningsih, N.N. (2016). Implementasi Geographic Information System untuk Pemetaan Lahan Pertanian Kota Denpasar. Jurnal Sistem dan Informatika (JSI), 11(1), 29-35.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with Jurnal Pemberdayaan: Publikasi Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.