SOSIALISASI TENTANG KELUARGA BERENCANA DAN JENIS KONTRASEPSI DI DESA JAMBIDAN KECAMATAN BANGUNTAPAN, BANTUL

Authors

DOI:

https://doi.org/10.12928/jp.v3i2.551

Keywords:

Keluarga Berencana, Kesehatan Reproduksi, Penyuluhan

Abstract

Program Keluarga Berencana mempunyai kontribusi penting dalam upaya meningkatkan kualitas penduduk. Untuk mengoptimalkan manfaat keluarga berencana bagi kesehatan, pelayanannya harus digabungkan dengan pelayanan kesehatan reproduksi. Metode yang digunakan adalah dengan memberikan penyuluhansecara langsung kepada masyarakat umum dengan materi keluarga berencana dan jenis kontrasepsi menggunakan metode ceramah,diskusi,tanya jawab. Hasil yang diperoleh adalah kegiatan penyuluhan berjalan dengan baik dan peserta aktif mengikuti kegiatan penyuluhan sampai selesai. Penyuluhan dilakukan dengan interaktif antara narasumber dengan peserta yang hadir.

References

BKKBN. (2008). Badan Koordinasi Berencana Keluarga Nasional. Jakarta.
BKKBN. (2007). Panduan Integrasi Pelayanan KB dengan Kembalinya Kesuburan Pasca Penggunaan Kontrasepsi. Jakarta : BKKBN.
BKKBN. (2012). Pedoman Pelayanan KB Pasca Persalinan di Fasilitas Kesehatan : Jenis-jenis Metode Kontrasepsi. Jakarta : BKKBN.
Handayani, S. (2010). Buku Ajar Pelayanan Keluarga Berencana. Yogyakarta : Pustaka Rihama.
Notoatmodjo, S. (2010) Promosi Kesehatan: Teori dan Aplikasi. Jakarta: Rineka Cipta.
Noviawati, D. (2011). Panduan Lengkap Pelayanan KB Terkini. Yogyakarta : Nuha Medika.
Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI). (2010). Data Mengenai Tingkat Pengetahuan Kesehatan Reproduksi di Jawa Tengah. Semarang : PKBI.
Sulistyawati, A. (2011). Pelayanan Keluarga Berencana, Jakarta: Salemba Medika.

Downloads

Published

2019-09-30

Issue

Section

Articles