PEMBERDAYAAN MASYARAKAT COKRODININGRATAN, JETIS, YOGYAKARTA DALAM PROGRAM MASYARAKAT SEHAT

Authors

  • Iis Wahyuningsih Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta
  • Jenny Ilyas Universitas Ahmad Dahlan
  • Ikhsan Jaya Guntur Wicaksono Universitas Ahmad Dahlan

DOI:

https://doi.org/10.12928/jp.v2i1.538

Keywords:

Pemberdayaan, Cokrodiningratan, Sehat

Abstract

Permasalahan umum yang terdapat di kelurahan Cokrodiningratan adalah kurangnya implementasi kegiatan yang bertujuan menciptakan hidup sehat pada warganya. Maka program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Ahmad Dahlan periode 57 ini  difokuskan pada pengelolaan tentang lingkungan dan kesehatan. Program ini bertujuan memberdayakan masyarakat Cokrodiningratan dalam progam masyarakat ehat. Metode pelaksanaan program KKN meliputi: pendidikan masyarakat, difusi teknologi dan praktek langsung. Dampak dari kegiatan KKN ini adalah: 1) tercipta kesadaran masyarakat sasaran tentang menanam tanaman obat keluarga; 2) peningkatan ketrampilan masyarakat dalam membuat lilin aroma terapi dan balsem; 3) terciptanya kegiatan olah raga masyarakat secara rutin; 4) peningkatan pengetahuan masyarakat tentang obat ; 5) memperoleh layanan pengobatan gratis, 6) peningkatan kegiatan kebersihan lingkungan (kerja bakti).

References

Munandar, Utami, dkk. 2001. Pengalaman Hidup 10 Tokoh Kreativitas Indonesia: Mengembangkan Kreativitas. Jakarta : Yayasan Pustaka Obor Indonesia. [diakses tanggal 26 Desember 2017, pukul 11.02]
Hapsari, D. d. (2009). Pengaruh Lingkungan Sehat dan Perilaku Hidup Sehat terhadap Status Kesehatan. Buletin Penelitian Kesehatan, 40.
Anonim, 2018, dari Kependudukan: http://kependudukan.jogjaprov.go.id/olah.php?module=statistik&periode=8&jenisdata=penduduk&berdasarkan=golonganusia&rentang=1&prop=34&kab=71

Downloads

Published

2018-01-30

Issue

Section

Articles