PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PENGOLAHAN LIMBAH PERTANIAN MENJADI BRIKET, BOKASHI, SILASE, DAN KOMPOS CASCING
DOI:
https://doi.org/10.12928/jp.v1i2.340Keywords:
Kata Kunci, Sampah Organik, Briket, Bokashi, Silase, Kompos CacingAbstract
Sampah adalah sesuatu hal yang kebanyakan hanya dibuang tanpa dimanfaatkan kembali. Sampah yang sering kita kenal terbagi menjadi dua, yaitu sampah organik dan sampah anorganik. Sampah organik adalah sampah dedaunan, sisa sayur dan buah-buahan serta limbah peternakan dan pertanian sedangkan sampah anorganik adalah sampah yang terdiri dari plastik, kertas, kaca, dan lain sebagainya. Pengelolaan sampah yang kurang optimal akan membawa dampak negatif. Padahal sampah dapat bermanfaat jika diolah dengan baik. Salah satunya adalah sampah dari limbah pertanian atau peternakan yang dapat diolah menjadi briket, bokashi, silase, dan kompos cacing. Pemanfaatan sampah organik ini dilaksanakan dalam KKN PPM UAD yang dilaksanakan di Dusun Kemirisewu, Desa Sidorejo, Godean, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.References
DAFTAR PUSTAKA Cecep Dani Sucipto, Teknologi Pengolahan Daur Ulang Sampah, (Jakarta: Goysen Publishing, 2009), hlm. 2-3. Fadhilah, Arief., Sugianto, Heri., Hadi, Kuncoro., dkk, 2011, Kajian Pengelolaan Sampah Kampus, MODUL Vol. 11 No. 2 Agustus 2011 M. Gelbert, dkk., Konsep Pendidikan Lingkungan Hidup dan “Wall Chartâ€. Buku Panduan Pendidikan Lingkungan Hidup, (Malang: PPPGT/VEDC, 1996).
Downloads
Published
2018-12-31
Issue
Section
Articles
License
Authors who publish with Jurnal Pemberdayaan: Publikasi Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.