PEMBANGUNAN KELUARGA SAKINAH MAWADAH WA RAHMAH MELALUI PEMBENTUKAN BASIS KELUARGA MANDIRI DAN PEDULI MENUJU MASYARAKAT SEJAHTERA

Authors

  • Tedy Setiadi Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.12928/jp.v1i1.303

Keywords:

keluarga, SAMARA, Prenggan, mandiri, sejahtera

Abstract

Salah satu hal yang perlu dibangun dari masyarakat Kelurahan Prenggan Kecamatan Kotegede terutama Kampung Tegalgendu, Bumen, dan Trunojayan adalah penerapan konsep keluarga sakinah mawadah wa rahmah. Program kerja KKN UAD yang dilaksanakan bertujuan untuk membangun konsep keluarga sakinah mawadah wa rahmah di wilayah tersebut. Metode pelaksanaan program KKN melalui praktek langsung. Dampak dari kegiatan ini adalah : 1) tercipta kesadaran masyarakat sasaran tentang pentingnya pembangunan konsep keluarga sakinah mawadah wa rahmah, 2) peningkatan pengetahuan masyarakat dalam menciptakan kemandirian
dan kepedulian keluarga, 3) terbentuk basis keluarga mandiri dan peduli dalam rangka membangun keluarga yang SAMARA (sakinah mawadah wa rahmah).

References

Bahri, Syamsul. 2009. Konsep Keluarga Sakinah Menurut Quraish Shihab. Skripsi.
Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga. Yogyakarta.
Ilyas, Yunahar. Maret 2016. Kuliah Akhlaq. Cetakan XV Edisi LPSI-UAD. Yogyakarta:
Lembaga Pengkajian dan Pengamalan Islam (LPSI).
Biro Tata Pemerintahan Setda DIY. Statistik Penduduk D.I. Yogyakarta. Diakses melalui
http://kependudukan.jogjaprov.go.id pada tanggal 8 April 2017 pukul 23:21 WIB.

Downloads

Published

2018-12-31

Issue

Section

Articles