Pengembangan Media Pembelajaran Daring Era 4.0 Di Masa Pandemic Covid-19
DOI:
https://doi.org/10.12928/jimp.v1i1.4200Keywords:
media pembelajaran, pembelajaran daring, platform pembelajaran, Era 4.0, Pandemic covid-19Abstract
Pendidikan saat ini menghadapi dampak yang besar sebagai akibat dari perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat pesat juga terhadap kehidupan manusia pada umumnya. Digitalisasi yang ditandai dengan semakin kompleksnya teknologi yang diciptakan memberi banyak kemudahan. Media pembelajaran pun semakin berkembang seiring dengan lajunya perkembangan teknologi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengembangan media pembelajaran daring di masa pandemic dan pasca pandemic. Studi kepustakaan di gunakan dalam penelitian ini, sumber diambil dari buku, artikel dan internet untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan dalam rangka mencapai tujuan penelitian.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan media pembelajara daring sudah merupakan keniscayaan untuk secara berkesinambungan dilakukan oleh guru dan dosen, untuk mengadaptasi pembelajaran konvensional ke pola pembelajaran modern yang berbasis teknologi. Berbagai platform pembelajaran daring dapat dimaksimalkan untuk dijadikan sebagai media pembelajaran daring yang bahkan dapat di gunakan secara bersama-sama agar dapat memecahkan kebosanan yang sering muncul pada pembelajaran daring akibat pola yang sama terusa menerus digunakan. Guru ataupun dosen melakukan pengembangan penggunaan media pembelajaran yang awalnya hanya menggunakan satu platform berkembang menjadi dua ataupun lebih untuuk memenuhi kebutuhan pembelajaran. LMS dengan platform pembelajaran yang lebih bervariasi menjadi alternatif terbaik untuk memberikan suasana pembelajaran yang tidak monoton bagi peserta didik.
References
AECT, 2004. Defenisi Teknologi Pendidikan satuan Tugas Defenisi dan Terminologi AECT:
Seri Pustaka teknologi pendidikan. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada
Aoun, J.E. (2017). Robot-proof: higher education in the age of artificial intelligence. US:
MIT Press. https://doi.org/10.1080/02607476.2018.1500792
Ginting D, Fahmi, Mulyani Sri Y, Ismiyani N, & Sabudu D. 2021. Inovasi Pengajaran dan
Pembelajaran Melalui Platform Digital: Teori dan Praktik Pengoperasian. Malang : Media Nusa Creative.
Handarini, O. I., & Wulandari, S. S. (2020). Pembelajaran Daring Sebagai Upaya Study From
Home (SFH) Selama Pandemi Covid 19. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran (JPAP), 8(3), 496-503.
I Ketut Gede Darma Putra (2009) Pendidikan Berbasis Teknologi Informasi. Makalah ini
disampaikan pada Rakorda Disdikpora Bali – 10 Maret 2009
Jamaluddin, D., Ratnasih, T., Gunawan, H., & Paujiah, E. (2020). Pembelajaran daring masa
pandemik Covid-19 pada calon guru: hambatan, solusi dan proyeksi. LP2M.
Kuntarto, E. (2017). Keefektifan model pembelajaran daring dalam perkuliahan bahasa
Indonesia di perguruan tinggi. Indonesian Language Education and Literature, 3(1), 99-
Krippendoff, Klaus. (1993). Analisis Isi :Pengantar Teori dan Metodologi. Jakarta: Citra
Niaga Rajawali Press.
Oktavian, R., & Aldya, R. F. (2020). Efektivitas Pembelajaran Daring Terintegrasi di Era
Pendidikan 4.0. Didaktis: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Pengetahuan, 20(2).
Prasetyo, B., & Trisyanti, U. (2018). Revolusi Industri 4.0 dan Tantangan Perubahan Sosial.
In Prosiding Semateksos 3 “Strategi Pengembangan Nasional Menghadapi Revolusi Industri 4.0” (pp. 22–27).
Reiser, Robert A., John V. Dempsey. (2002). Trends and Issues in Instrustional Design and
Technology. Merill Prentice Hall, New Jersey, USA
RISTEKDIKTI. (2018). Pengembangan Iptek dan Pendidikan Tinggi di Era Revolusi Industri
0. Retrieved from https://www.ristekdikti.go.id/siaranpers/pengembangan- iptek-dan-pendidikan-tinggi-di-era-revolusi-industri-4-0/
Rosenberg, M. J. (2012). Knowledge management and learning: Perfect together. In R. J. Reiser & J. V. Dempsey (Eds.), Trends and issues in instructional design and technology (pp.
–168). Boston, MA Pearson.
Rudiantara. (2018). 2019, Seluruh Wilayah Indonesia Sudah Terhubung Internet. Retrieved
February 7, 2019, from https://www.republika.co.id/berita/trendtek/internet/18/02/25/p4p6uu383-2019- seluruh-wilayah-indonesia-sudah-terhubung-internet
Sarwono, J. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif & Kualitatif. Yogyakarta; Graha Ilmu Suliastini,
Syarifudin, A. S. (2020). Impelementasi pembelajaran daring untuk meningkatkan mutu
pendidikan sebagai dampak diterapkannya social distancing. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Metalingua, 5(1), 31-34.
R. (2016). 42.352 Desa di Indonesia Belum Tersentuh Listrik. Retrieved February
, 2019, from https://tirto.id/42352-desa-di-indonesia-belum-tersentuh-listrik-89i
Yahya, M. (2018). Tantangan dan Peluang Perkembangan Pendidikan Kejuruan Indonesia.
Disampaikan pada sidang terbuka luar biasa senat Universitas Negeri Makasar tanggal 14 Maret 2018, Makasar.
Zed, Mestika (2003). Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta : Yayasan Obor Indonesia
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Universitas Ahmad Dalan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This article's copyright is transferred to Universitas Ahmad Dahlan (UAD) if and when the item is accepted for publication. The undersigned hereby transfers any rights in and to the paper including without limitation all copyrights to UAD. The undersigned hereby represents and warrants that the article is original and that he/she is the author of the paper, except for material identified as to its source, with permission notices from the copyright owners where required. The undersigned represents that he/she has the power and authority to make and execute this assignment.
We declare that:
This paper has not been published in the same form elsewhere.
It will not be submitted anywhere else for publication before acceptance/rejection by this Journal.
Copyright permission is obtained for materials published elsewhere and which require this permission for reproduction.
Furthermore, I/We hereby transfer the unlimited rights of publication of the above-mentioned paper in whole to UAD. The copyright transfer covers the exclusive right to reproduce and distribute the article, including reprints, translations, photographic reproductions, microform, electronic form (offline, online), or any other reproductions of similar nature.
The corresponding author signs for and accepts responsibility for releasing this material on behalf of any co-authors. This agreement is to be signed by at least one of the authors who have obtained the co-author(s) assent where applicable. After submission of this agreement signed by the corresponding author, changes of authorship or in the order of the authors listed will not be accepted.
Retained Rights/Terms and Conditions
Authors retain all proprietary rights in any process, procedure, or article of manufacture described in the Work.
Authors may reproduce or authorize others to reproduce the Work or derivative works for the author's personal use or company use, provided that the source and the UAD copyright notice are indicated, the copies are not used in any way that implies UAD endorsement of a product or service of any employer, and the documents themselves are not offered for sale.
Although authors are permitted to re-use all or portions of the Work in other works, this does not include granting third-party requests for reprinting, republishing, or different types of re-use.