Implikasi wabah COVID-19 dalam kegiatan pembelajaran Pendidikan Agama Islam daring

Authors

  • Rahmad Tri Hadi Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga
  • Ruri Afria Nursa Universitas Ahmad Dahlan

DOI:

https://doi.org/10.26555/jiei.v2i2.4630

Keywords:

Pembelajaran pendidikan agama Islam, COVID-19, Pembelajaran daring, Proses pembelajaran

Abstract

Penelitian ini berawal dari problematika yang terjadi di ranah pendidikan ketika menghadapi pandemi COVID-19 yang terjadi di Indonesia. Tujuan dari artikel ini untuk mendeskripsikan dampak pembelajaran daring yang dipilih sebagai alternatif untuk melanjut proses pembelajaran tatap muka khususnya pembelajaran Pendidikan Agama Islam agar pembelajaran berjalan sesuai dengan tujuan pendidikan secara efektif. Sumber penelitian ini melalui guru dengan melakukan wawancara dan peserta didik menggunakan angket Google Form. Metode penelitian ini adalah kualitatif dan analitik deskriptif. Hasil dari penelitian ini terdapat beberapa faktor yang menyebabkan tidak berlangsungnya pembelajaran secara daring baik dari peserta didik maupun pengajar, yaitu kesulitan mengakses internet yang belum terakses secara menyeluh ke ujung wilayah khususnya Sumatera Barat sehingga berdampak pada kurangnya keterhubungan antara peserta didik dan guru. Strategi yang efektif dilakukan oleh pengajar dalam pembelajaran PAI adalah dengan menemui satu per satu peserta didik ke rumah masing-masing.

References

N. Khan and S. Fahad, “Critical Review of the Present Situation of Corona Virus in China,” SSRN Electronic Journal, 2020.

N. Chen et al., “Epidemiological and clinical characteristics of 99 cases of 2019 novel coronavirus pneumonia in Wuhan,” China: a descriptive study. The Lancet, vol. 395(10223), pp. 507–513, 2020.

N. Mona, “Konsep isolasi dalam jaringan sosial untuk meminimalisasi efek contagious (kasus penyebaran virus corona di Indonesia),” Jurnal Sosial Humaniora Terapan, vol. 2, no. 2, pp. 117–125, 2020.

M. Wahyudi, “Covid-19 dan Potret Pembelajaran berbasis E-learning,” 2020. doi: https://republika.co.id/berita/q8gkaa374/covid19-dan-potret-pembelajaran-berbasiselearning.

Mokh. I. Rosyadi, “Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Berbasis Pengalaman: Urgensi dan Implementasi,” EDUKASIA ISLAMIKA Jurnal Pendidikan Islam, vol. 2, no. 2, pp. 291–309, 2017.

H. Baharun, “Pengembangan Media Pembelajaran PAI Berbasis Lingkungan Melalui Model Assure,” Cendikia, vol. 14, no. 2, pp. 231–246, 2016.

M. R. Fhathulloh, M. Yusup, and Nurhayati, “Implementasi Guru Dalam Mendesain Proses Pembelajaran PAI,” Atthulab, vol. II, no. 2, pp. 133–140, 2017.

H. Widodo, “Pragmatisme Instrumental dalam Sketsa Pendidikan Islam di Indonesia,” EDUKASIA ISLAMIKA Jurnal Pendidikan Islam, vol. 4, no. 2, pp. 261–279, 2019.

P. Rambe, “Pengembangan Aplikasi Pembelajaran Inovatif Dalam Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis Web,” Arabi : Journal of Arabic Studies, vol. 4, no. 1, pp. 55–64, 2019, doi: 10.24865/ajas.v4i1.138.

N. Zuriah, Metode Penelitian Sosial dan Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara, 2009.

M. Bower, B. Dalgarno, G. E. Kennedy, M. J. Lee, and J. Kenney, “Design and implementation factors in blended synchronous learning environments: Outcomes from a cross-case analysis,” Computers & Education, vol. 86, pp. 1–17, 2015.

Gunawan, N. M. Y. Suranti, and Fathoroni, “Variations of Models and Learning Platforms for Prospective Teachers During the COVID-19 Pandemic Period,” Indonesia Journal of Teacher Education, vol. 1, no. 2, pp. 61–70, 2020.

S. Pulungan, “Pemanfaatan ICT dalam pembelajaran PAI QUERY : jurnal sistem informasi,” Sistem Informasi, vol. 5341, no. April, pp. 19–24, 2017.

H. Fajrussalam, K. A. Winata, I. Solihin, and Q. Y. Zaqiah, “Inovasi Pesantren Ramadhan Dalam Meningkatkan Kecerdasan Spiritual Peserta Didik Di Masa Pandemi COVID-19,” EduTeach : Jurnal Edukasi dan Teknologi Pembelajaran, vol. 1, no. 2, pp. 1–10, 2020.

Anas, Kurikulum untuk Kehidupan: Kumpulan Tulisan Reflektif tentang Pendidikan Karakter Menuju Revolusi Pendidikan. Jakarta: AMP Press, 2017.

M. I. Mustofa, M. Chodzirin, and L. Sayekti, “Formulasi Model Perkuliahan Daring Sebagai Upaya Menekan Disparitas Kualitas Perguruan Tinggi,” Walisongo Journal of Information Technology, vol. 1, no. 2, p. 151, 2019, doi: 10.21580/wjit.2019.1.2.4067.

T. Bates, The Impact of Technological Change on Open and Distance Learning. Distance Education, 1997.

A. R. Sabili and H. Widodo, “Manajemen Kurikulum Ismuba Berbasis Boarding School di SMA Muhammadiyah Wonosobo,” Ta’allum: Jurnal Pendidikan Islam, vol. 7, no. 2, pp. 405–425, 2019, doi: 10.21274/taalum.2019.7.2.405-425.

Desmita, Psikologi Perkembangan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2007.

M. Yaumi, “Integrasi Teknologi Informasi Dan Komunikasi Dalam Pembelajaran,” Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, vol. 14, no. 1, pp. 88–102, 2011, doi: 10.24252/lp.2011v14n1a6.

A. Setyawan and H. Widod, “Evaluasi Standar Proses Pendidikan AL Islam dan Kemuhammadiyahan di Sekolah Menengah Kejuruan Muhammadiyah 1 Playen,” At-Tajdid : Jurnal Ilmu Tarbiyah, vol. 8, no. 2, pp. 316–343, 2019.

R. Rimbarizki, “Penerapan Pembelajaran Daring Kombinasi Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik Paket C Vokasi Di Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Pioner Karanganyar,” E-Journal UNESA, pp. 1–12, 2017.

A. Ahmadi and J. T. Prasetya, Strategi Belajar Mengajar. Bandung: CV. Pustaka Setia, 1997.

Istiqomah and H. Widodo, “Membangun Character Building Bagi Anak Difabel Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam,” Al-Hikmah: Jurnal Agama dan Ilmu Pengetahuan, vol. 16, no. 2, pp. 98–107, 2019.

A. Nurussalihah, “Implementasi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam terhadap Anak Berkebutuhan Khusus di Sekolah Inklusi (Studi Multisitus di SDN Mojorejo 01 dan SDN Junrejo 01 Kota Batu),” 2016.

P. A. Partanto and M. D. Al Barry, Kamus Ilmiah Populer. Surabaya: Arloka, 2001.

S. Bahri, Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta, 2002.

Slameto, Proses Belajar Mengajar dalam Sistem Kredit Semester. Jakarta: Bumi Aksara, 1991.

N. Rahmatika, D. Ratrianasari, and H. Widodo, “Implementasi Kurikulum 2013 Di Sekolah Inklusi Sekolah Dasar International Islamic School (INTIS) Yogyakarta,” EduHumaniora: Jurnal Pendidikan Dasar, vol. 12, no. 1, pp. 55–61, 2020.

Slameto, Belajar dan faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT. Rineka Cipta, 2010.

S. Saputro, Strategi Pembelajar, Bahan Sajian Prograam Pendidikan Mengaajar. Malang: Universitas Negeri Malang, 2000.

W. iffah Juliani and H. Widodo, “Integrasi Empat Pilar Pendidikan (Unesco) Melalui Pendidikan Holistik Berbasis Karakter Di Smp Muhammadiyah 1 Prambanan,” Jurnal Pendidikan Islam, vol. 10, no. 2, pp. 65–74, 2019, doi: 10.22236/jpi.v10i2.3678.

Downloads

Published

2021-12-30